Perintah Luhut ke Anies Baswedan dan Gubernur Bali: Jangan Ada Lagi Kerumunan, Jangan Lagi Diizinkan

- 1 Desember 2020, 08:19 WIB
Potret Menko Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan memerintahkan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan dan Gubernur Bali agar tidak ada lagi kerumunan menghindari lonjakan kasus Covid-19.*
Potret Menko Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan memerintahkan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan dan Gubernur Bali agar tidak ada lagi kerumunan menghindari lonjakan kasus Covid-19.* /Instagram/@luhut.pandjaitan/@luhut.pandjaitan

Menko Luhut juga meminta agar Kementerian Kesehatan melalui Direktorat Jenderal Farmasi dan Alat Kesehatan Kemenkes untuk mengecek ketersediaan obat yang ada di daerah.

Baca Juga: Inilah 10 Interaksi Termanis V BTS dengan Kameramen yang akan Membuat Hatimu Meleleh, Bayangkan Deh!

Baca Juga: ARMY Harus Tahu: Netizen katakan V dan Jungkook BTS Terlihat seperti Duet Kartun Ikonik, Bisa Tebak?

Baca Juga: 8 Hal Baru yang ARMY harus Pelajari Tentang Jungkook di 2020, Salah Satunya Nomor 5 Sangat Terkejut

"Jangan sampai ada orang meninggal karena kelalaian kita untuk mengecek ketersediaan obat sehingga obat habis," tegas Menko Luhut Binsar Pandjaitan.

Luhut Binsar Pndjaitan juga meminta agar Kemenkes memastikan kapasitas ICU.

Termasuk juga dengan isolasi di rumah sakit harus mencukupi untuk perawatan pasien Covid-19.

Yang tidak kalah penting, khusus untuk wilayah Bali, pemerintah daerah diminta tambah fasilitas isolasi terpusat.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, Gemini dan Cancer 1 Desember 2020: Mulai Percintaan sampai Kesehatan

Baca Juga: Gading Marten Bermesraan dengan Ariel Tatum dan Diunggah di IG, Tompi Ikut Berkomentar: Bagus Deh!!!

Halaman:

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah