7 Makanan Ini Ternyata Bisa Cegah Penyakit Jantung Koroner

- 18 Agustus 2021, 15:56 WIB
Ilustrasi - Makanan yang dapat mencegah Penyakit Jantung Koroner.
Ilustrasi - Makanan yang dapat mencegah Penyakit Jantung Koroner. /PIXABAY

PR BOGOR - Penyakit jantung koroner terjadi ketika penumpukan plak mempersempit dinding arteri dan membatasi aliran darah ke jantung.

Apalagi penyakit jantung koroner menghasilkan sepertiga total kematian di seluruh dunia.

Penyakit jantung koroner dapat dicegah melalui modifikasi gaya hidup.

Salah satu pengaruh utama dalam manajemen atau pencegahan penyakit adalah pola makan Anda.

Baca Juga: 3 Pola Hidup Sehat di Masa Pandemi ala dr Zaidul Akbar, Satu di Antaranya Memelihara Diri

Salah satu pola makan yang bisa dilakukan adalah diet. Pola makan diet punya peran utama dalam kesehatan jantung karena dapat mengurangi risiko penyakit jantung.

Seperti dilansir PikiranRakyat-Bogor.com dari Healthline, berikut ini makanan yang bisa membersihkan arteri dari plak dan pantas dijadikan bagian dari pola diet Anda.

1. Alpukat

Alpukat dapat meningkatkan kolesterol "baik" Anda dan menurunkan kolesterol "jahat" tubuh Anda.

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah