Minta TNI Fokus Usai KKB Berulah, Hidayat Nur Wahid Bilang Ancaman OPM terhadap Keutuhan NKRI Nyata

- 21 November 2020, 08:03 WIB
Ilustrasi Pasukan KKB Papua.
Ilustrasi Pasukan KKB Papua. / Facebook The TPNPB News//

Baca Juga: Diperiksa Selama 7 Jam Soal Kerumunan Massa Rizieq Shihab, Ridwan Kamil: Ini Tanggung Jawab Saya

Baca Juga: Izin Dilarang hingga Diancam Dibubarkan Soal Acara Habib Rizieq, FPI Cianjur: Tak Butuh Izin Pemda

Melansir Dari laporan yang diterima Antara News, dalam penembakan yang terjadi Jumat, 20 November 2020 itu, korban dari Sinak dilarikan menuju Ilaga.

Kedua korban yakni Amanus Murib kondisi kritis sementara Atanius Murib meninggal dunia.  

Dalam keterangannya, korban dilarikan ke Puskesmas Ilaga oleh masyarakat yang ada di sekitar tempat kejadian. 

Menurut dia, aksi KKB diduga bermotif intimidasi ke masyarakat karena tidak mendapat dukungan dari warga setempat.

Baca Juga: Soal Baliho Habib Rizieq, Wagub DKI Jakarta Angkat Bicara: Penertiban Sudah Diatur Undang-Undang

Baca Juga: Klaster Kerumunan Massa FPI: Tebet 50 Orang Positif, di Megamendung 20 Positif dari 559 Orang

Baca Juga: Polres Cianjur Enggan Keluarkan Izin di Acara Habib Rizieq Shihab: Tak Segan untuk Kami Bubarkan

Selain itu, serangan itu sebagai upaya memutarbalikkan fakta dengan menuduh aparat keamanan sebagai pelakunya.  

Halaman:

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x