Begini Kata Dokter soal Operasi Bariatrik, Operasi yang Pernah Dilakukan Jennifer Dunn

- 29 Agustus 2023, 20:00 WIB
Potret Jennifer Dunn pasca operasi bariatrik.
Potret Jennifer Dunn pasca operasi bariatrik. /@jennifer_haris89/Instagram

PEMBRITA BOGOR - Jennifer Dunn baru saja melakukan operasi bariatrik di Rumah Sakit Pondok Indah, Jakarta Selatan. Hal itu ia sampaikan lewat akun instagram miliknya pada tanggal 20 Juni yang lalu.

"Bismillah for today 'Endoscopic Sleeve Gastroplasty' or ESG for short," tulisnya.

Lantas, apakah itu operasi bariatrik? Apakah ada dampak nya bagi kesehatan?

Baca Juga: Stop Pakai Produk Abal-abal! Berikut Rekomendasi Skincare Alami Bikin Wajah Glowing dan Tetap Sehat

Mengutip dari Siloam Hospitals, Bariatrik berasal dari kata baros yang berarti 'berat' atau 'besar'. Sedangkan ilmu yang mempelajari tentang pembedahan pasien dalam berat badan berlebih disebut bariatrik.

Jadi, pengertian operasi bariatrik yaitu tindakan pembedahan untuk menangani pasien yang memiliki berat badan berlebih, dimana sudah tidak bisa dilakukan lagi dengan cara diet ataupun olahraga.

Berat badan berlebih yang dimaksud yaitu obesitas morbid atau obesitas kelas 3, yaitu seseorang yang memiliki indeks massa tubuh (IMT) di atas 40 atau IMT di atas 35 dengan komplikasi akibat obesitas.

Baca Juga: Bekal ke Alam Bebas Bagi Si Pemula, Belajar untuk Selamat dari Galih Donikara

Halaman:

Editor: Muhammad Rizky Suryana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah