Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas agar Tahan Lama, Bunda Praktikkan Yuk

- 29 Juni 2023, 16:04 WIB
Simak informasi cara menyimpan daging kurban di kulkas agar tahan lama.
Simak informasi cara menyimpan daging kurban di kulkas agar tahan lama. /ANTARA FOTO/Irwansyah Putra/

PEMBRITA BOGOR - Sudah tahu bagaimana cara menyimpan daging kurban di kulkas agar tahan lama? Bunda bisa praktikkan cara ini di rumah.

Perayaan Hari Raya Idul Adha selalu identik dengan menyembelih hewan kurban, seperti sapi, kambing, dan domba.

Sehingga makanan pun serba berbahan dasar daging.

Baca Juga: Kronologi Pembunuhan Bayi Hasil Inses Ayah dan Anak di Banyumas: Temuan Jasad hingga Motif Pembunuhan

Masyarakat muslim akan menerima daging dengan kuantitas yang cukup banyak untuk dikonsumsi.

Biasanya daging kurban tersebut pasti tidak dapat langsung dihabiskan dalam sehari.

Cara menyimpan daging kurban agar awet dan tahan lama.
Cara menyimpan daging kurban agar awet dan tahan lama.

Agar tetap segar dan awet, daging kurban harus disimpan dalam kulkas.

Halaman:

Editor: Khairul Anwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah