5 Kebiasaan yang Dilakukan Orang Sukses, Nomor Empat Sangat Penting

- 23 Juli 2021, 08:40 WIB
Ilustrasi orang sukses.
Ilustrasi orang sukses. /PEXELS

Selain membuat bahagia, bersyukur juga bisa meningkatkan energi positif dalam diri serta menurunkan tingkat stres.

Seringkali kita selalu mengeluh tidak mencapai target, mengeluh kehabisan uang, mengeluh waktu bekerja terlalu panjang dan lainnya.

Dengan bersyukur, kamu bisa melihat segala hal dari sisi yang positif.

Baca Juga: Kris Wu dan Du Meizhu Diperiksa Terkait Isu Skandal yang Bikin Heboh, Begini Penjelasan Polisi

5. Visualkan kesuksesan harian kamu

Langkah terakhir agar hari kamu berjalan dengan lancar dan sukses adalah dengan membayangkan bagaimana hari akan berlangsung.

Bayangkan kamu akan selesaikan seluruh pekerjaan hari ini, betapa menyenangkannya bisa mengerjakan semua tepat waktu. Kamu bisa istirahat dengan tepat waktu pula. Waktu akan terbagi dengan baik.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: entrepreneur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah