5 Ide Makanan Lezat untuk Rayakan Idul Adha 2021, Ada Tengkleng hingga Nasi Kebuli

- 3 Juli 2021, 13:40 WIB
Ilustrasi makanan yang cocok dihidangkan saat perayaan Idul Adha.
Ilustrasi makanan yang cocok dihidangkan saat perayaan Idul Adha. /PIXABAY

Biasanya isi tengkleng terdiri dari daging, tulang, serta jeroan kambing dengan kuah santan berempah.

Bumbu yang digunakan untuk mengolah tengkleng hampir sama dengan bumbu gulai.

Untuk menambah citarasa, kamu juga bisa menambahkan taburan bawang goreng pada saat penyajiannya.

Baca Juga: Jadwal dan Link Live Streaming Laga Perempat Final Euro 2020: Republik Ceko vs Denmark dan Ukraina vs Inggris

5. Sop daging

Rendang atau sate menjadi menu yang sering dijumpai saat Idul Adha. Nah, bagaimana kalau mencoba mengolah daging kurban menjadi sop daging?

Kamu bisa menambahkan irisan sayuran seperti wortel, kubis, tomat, dan kentang ke dalam hidangan.

Selain itu, tambahan tulang sumsum atau tetelan menjadikan sop daging lebih nikmat.

Rasa sop daging dengan kuah kaldu sapi bening dan irisan daun bawang dan seledri tentu menyegarkan dikonsumsi kapanpun.

Sop daging juga cocok buat kamu yang ingin menikmati hidangan tanpa santan.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah