Habib Rizieq Shihab Dijadwalkan ke Cianjur Hadiri Tabligh Akbar, Bupati Enggan Keluarkan Izin

- 20 November 2020, 17:10 WIB
Imam Besar Habib Rizieq Shihab (tengah) menyapa ribuan jamaah di jalur Puncak, Simpang Gadog, Ciawi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (13/11/2020). Kedatangan Imam Besar Habib Rizieq Shihab ke Pondok Pesantren (Ponpes) Alam Agrokultural Markaz Syariah DPP FPI, Megamendung, Kabupaten Bogor untuk melaksanakan salat Jumat berjamaah sekaligus peletakan batu pertama pembangunan masjid di Ponpes tersebut. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah/foc.
Imam Besar Habib Rizieq Shihab (tengah) menyapa ribuan jamaah di jalur Puncak, Simpang Gadog, Ciawi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (13/11/2020). Kedatangan Imam Besar Habib Rizieq Shihab ke Pondok Pesantren (Ponpes) Alam Agrokultural Markaz Syariah DPP FPI, Megamendung, Kabupaten Bogor untuk melaksanakan salat Jumat berjamaah sekaligus peletakan batu pertama pembangunan masjid di Ponpes tersebut. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah/foc. /

Baca Juga: BTS Rilis Album Baru 'BE', Berikut Isi Makna dalam Rilisan Tersebut

Baca Juga: 5 Inspirasi Kala Tahun Baru Tiba, Nimkati Kembang Api di Bundaran HI hingga Nongki di M Bloc Space

"Jadwal pastinya belum tahu, paling cepat Desember ini ke Cianjur," ujar Habib Hud, Jumat 20 November 2020.

Agenda yang akan dilakukan Habib Rizieq di Kabupaten Cianjur yakni silaturahmi dengan ratusan ulama Cianjur dan menghadiri tablig akbar dengan ribuan massa yang turut hadir.

"Untuk pertemuan dengan ulama diikuti 100-200 orang. Kalau tablig akbar kemungkinan banyak, sampai ribuan orang," ucapnya.

Meski berpotensi menimbulkan kerumunan, Habib Hud memastikan protokol kesehatan seperti menggunakan masker hingga jaga jarak akan diterapkan.

Baca Juga: Viral Baliho Habib Rizieq Shihab Diturunin, Pangdam Jaya Malah Bilang Kalau Perlu Bubarkan FPI

Baca Juga: Drama Komedi di Dalam Album BE BTS, Jungkook: Pertama Kalinya dalam Tiga Tahun

Baca Juga: Dari Australia hingga Jerman Diutangin Negara, Fadli Zon Kritisi Sri Mulyani: Tukang Utang Keliling

"Kami juga sediakan tempat cuci tangan. Pastinya kami juga patuhi protokol kesehatan yang ada," ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x