Gunung Merapi Siaga, Kembali Terdengar Tiga Kali Suara Guguran Cukup Keras dari Pos Pengamatan

- 18 November 2020, 20:33 WIB
Berikut ini aktivitas Gunung Merapi hari ini Rabu, (18/11/2020) pukul 00:00 hingga 06:00 WIB dari BPPTKG Yogyakarta
Berikut ini aktivitas Gunung Merapi hari ini Rabu, (18/11/2020) pukul 00:00 hingga 06:00 WIB dari BPPTKG Yogyakarta /Twitter.com/@BPPTKG/

PR BOGOR - Update status Gunung Merapi, Rabu 18 November 2020 masih berstatus siaga (Level III).

Berdasarkan lapotan Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG), hari ini terdengar tiga kali suara guguran dengan intensitas sedang hingga keras pukul 04.45 WIB.

Suara guguran itu terdengar dan tercatat dari Pos Babadan Magelang, Jrakah Boyolali dan Kaliurang Sleman, Rabu 18 November 2020.

Baca Juga: Kento Momota Masuk Guinness World Record Atas Raihan 11 Gelar Badminton di Tahun 2019

Baca Juga: Ridwan Kamil Tak Dipanggil Polisi Soal Kerumunan Massa di Bogor, Begini Penjelasan Polri

Baca Juga: Kata dr. Tirta Bila Anies Baswedan Dipanggil Polisi Soal Kerumunan Massa, RK dan Ganjar Diseret Juga

Pada pagi hari, teramati ada asap kawah warna putih sedang hingga tebal dan setinggi 20 meter di atas puncak kawah Gunung Merapi.

Berikut ini aktivitas Gunung Merapi, Rabu 18 November 2020 pukul 00.00 hingga 06.00 WIB.

Meteorologi

Halaman:

Editor: Yuni

Sumber: Portal Jogja (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x