13 Kata-kata Ucapan Selamat Hari Sumpah Pemuda, Cocok untuk Membakar Semangat Jiwa Muda

- 23 Oktober 2021, 19:00 WIB
Kata-kata Ucapan Selamat Hari Sumpah Pemuda.
Kata-kata Ucapan Selamat Hari Sumpah Pemuda. /Freepik

3. Salah satu ciri negara besar adalah para penduduknya, khususnya pemuda, yang mengetahui sejarah akan Indonesia. Selamat Hari Sumpah Pemuda. Mari kita pelajari sejarah Indonesia dan menjadi bagian dari sejarah baru Indonesia.

4. Saya Indonesia. Kamu Indonesia. Dia Indonesia. Mereka Indonesia. Kita memang besar di lingkungan yang berbeda, tapi Indonesia adalah kita. Selamat Hari Sumpah Pemuda.

5. Selamat Hari Sumpah Pemuda. Semoga para pemuda menjadi generasi penerus yang berkualitas dan kompeten di bidangnya masing-masing.

6. Hanya orang Indonesia yang tahu solusi dari segala permasalahan di Indonesia. Terus junjung persatuan Indonesia dan jadilah generasi penuh solusi, anak-anak muda.

Baca Juga: Capaian Vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Bogor Baru Mencapai 37,09 Persen, Berikut Data Lengkapnya

7. Selamat Hari Sumpah Pemuda. Di tangan kita, nama Indonesia dipertaruhkan. Di tangan kita kemajuan atau kemunduran ditentukan. Mari menjadi pribadi cerdas dan berwawasan luas.

8. Seperti apa yang pernah dikatakan Bapak Soekarno, "Beri aku 10 pemuda, maka akan kuguncang dunia!" Apakah kamu salah satu pemuda itu? Selamat Hari Sumpah Pemuda.

9. Jangan pernah kalian lupakan perjuangan para pemuda Indonesia yang telah melahirkan Sumpah Pemuda. Ingat selalu dan tanamkan semangat dan nilai perjuangan dalam diri.

10. Selamat Hari Sumpah Pemuda. Semoga jiwa semangat para pemuda 93 tahun lalu tidak akan termakan oleh waktu. Selalu semangat para pemuda!

Baca Juga: 11 Ucapan Hari Sumpah Pemuda, Bisa Jadi Inspirasi Caption di Media Sosial

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah