6 Manfaat Minum Kopi, Satu di Antaranya Mampu Kurangi Depresi!

- 30 Juni 2021, 19:10 WIB
Ilustrasi kopi: Kopi yang mana mengandung kafein ternyata memiliki banyak manfaat untuk tubuh manusia. Berikut 5 manfaat mengonsumsi kopi.
Ilustrasi kopi: Kopi yang mana mengandung kafein ternyata memiliki banyak manfaat untuk tubuh manusia. Berikut 5 manfaat mengonsumsi kopi. /PIXABAY/ Christoph

4. Mencegah diabetes tipe 2

Sebuah studi tahun 2009 menemukan bahwa risiko terkena diabetes turun 7 persen untuk setiap cangkir kopi setiap hari.

Studi epidemiologi sebelumnya melaporkan bahwa peminum kopi berat (mereka yang secara teratur minum empat cangkir atau lebih setiap hari) memiliki risiko 50 persen lebih rendah terkena diabetes daripada peminum ringan atau bukan peminum.

Baca Juga: Ramalan Shio Besok, 1 Juli 2021: Babi, Anjing, Ayam, Monyet, Ada Peluang Memperbaiki Situasi Keuangan

Kopi bermanfaat dalam mencegah risiko terkena diabetes tipe 2 dengan membantu tubuh menggunakan insulin dan melindungi sel-sel penghasil insulin, memungkinkan pengaturan gula darah yang efektif, serta mencegah kerusakan jaringan.

5. Mengurangi depresi

Kopi juga ternyata dapat mengurangi depresi, loh.

Berbagai penelitian menghubungkan minum kopi dengan tingkat depresi yang lebih rendah pada pria dan wanita.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Besok, Kamis 1 Juli 2021: Hari di Mana Kamu Menikmati Kesuksesan Finansial

Dalam beberapa penelitian, data menunjukkan hubungan terbalik antara konsumsi kopi dan depresi, dengan kata lain, peminum kopi berat tampaknya memiliki risiko depresi terendah (hingga 20 persen).

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: one medical


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah