Nama Besar BTS Dicatut dalam Penipuan Senilai Lebih Rp37 Triliun, 20 Orang Kena Tipu Rp2 Miliar

- 10 September 2020, 07:54 WIB
BTS dan Dynamite menjadi topik berita E! News.
BTS dan Dynamite menjadi topik berita E! News. /Youtube Channel E! News

 

PR BOGOR - Pihak Kepolisian Korea Selatan tengah menyelidiki kasus penipuan yang mencatut nama baik grup musik Bangtan Sonyeondan atau BTS.

Seorang pria diduga mencatut nama BTS dengan melakukan penipuan senili tiga miliar won setara Rp37.391.520.000.

Kantor Polisi Jeju Dongbu menerima laporan, seorang pria berusia 57 tahun menipu orang dengan meminta investasi dalam pemotretan BTS.

Baca Juga: Jakarta PSBB Total, Gubernur Anies Baswedan Kembali Batasi Perusahaan Nonesensial, WFH Lagi Nih?

Baca Juga: Gubernur Anies Baswedan Berlakukan PSBB Total Buntut Tingginya Kasus Covid-19, Berlaku Pekan Depan

Baca Juga: Soal Bachtarudin Pendiri PKI di Sumbar, Ateria Dahlan Pertimbangkan Penjarakan Hasril Chaniago

Dia mendirikan perusahaan kertas di Pulau Jeju pada Maret 2018, bermitra dengan empat orang lainnya untuk menjalankan operasi tersebut.

BTS adalah raja K-Pop yang tak terbantahkan, namanya terbukti memberikan kredibilitas pada penipuan tersebut.

Dalam penyelidikan diketahui, sebanayak 20 orang menginvestasikan masing-masing lebih dari KRW200.000.000 setara Rp2.492.768.000.

Halaman:

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah