Kapan Pendaftaran Program Kartu Prakerja 2021 Dibuka? Simak Dulu Persyaratannya di Sini

- 3 Februari 2021, 17:48 WIB
Ilustrasi Program Kartu Prakerja. Siap-siap bagi Anda yang sedang mencari bantuan sosial (bansos) Program Kartu Prakerja.  Melihat bansos lainnya, hanya satu yang sudah dinyatakan disetop, yakni BLT BPJS Ketenagakerjaan.
Ilustrasi Program Kartu Prakerja. Siap-siap bagi Anda yang sedang mencari bantuan sosial (bansos) Program Kartu Prakerja. Melihat bansos lainnya, hanya satu yang sudah dinyatakan disetop, yakni BLT BPJS Ketenagakerjaan. /prakerja.go.id/

PR BOGOR - Siap-siap bagi Anda yang sedang mencari bantuan sosial (bansos) Program Kartu Prakerja.

Melihat bansos lainnya, hanya satu yang sudah dinyatakan disetop, yakni BLT BPJS Ketenagakerjaan.

Sementara bansos lainnya ada yang sudah berjalan, ada juga yang masih tahap pertimbangan atau persiapan.

Baca Juga: 7 Kriteria Pekerja yang Gagal Dapat BLT Subsidi Gaji, Salah Satunya Terdaftar Program Kartu Prakerja

Nah, Program Kartu Prakerja untuk 2021 ini belum ada kepastian.

Apakah akan dilanjutkan, atau sudah masuk tahap persiapan atau pertimbangan dari pemerintah.

Sebelumnya, Program Kartu Prakerja ini sukses dilangsungkan pada 2020.

Baca Juga: Waspada Hoaks Penipuan Kartu Prakerja, Ingat! Info Pembukaan Gelombang 12 Hanya Melalui Situs Resmi

Meski belum ada kepastian, tidak ada salahnya menyiapakan hal-hal penting terkait pendaftaran Program Kartu Prakerja gelombang 12.

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x