5 Hal yang Tak Boleh Dilakukan Saat Kamu Berada di Korea Selatan, Nomor Terakhir Wajib Dilakukan

- 13 September 2021, 18:50 WIB
Beberapa hal yang tidak boleh dilakukan di Korea Selatan.
Beberapa hal yang tidak boleh dilakukan di Korea Selatan. /PIXABAY

PR BOGOR – Banyak hal yang bisa kita dapat saat bepergian atau berlibur ke Korea Selatan.

Negara yang terkenal dengan drama dan K-Pop nya ini sudah menjadi negara maju dan modern.

Selain dikenal dengan K-Pop dan dramanya, Korea Selatan juga disebut sebagai ‘surganya’ kuliner layaknya Jepang.

Namun, meski sudah maju dan berkembang pesat, Korea Selatan tetap mengedepankan norma-norma budaya para leluhurnya.

Baca Juga: UPDATE! 10 Kode Redeem FF Hari Ini, Klaim Sekarang dan Dapatkan Hadiah Menarik dari Garena Free Fire

Tidak heran, masyarakat Korea sangat mengutamakan sopan santun terhadap setiap orang.

Belum lama ini seorang YouTuber bernama YongHyeon, membagikan pemikirannya soal adab dan budaya yang ada di Korea Selatan, termasuk hal-hal yang tidak bolah Anda lakukan.

Berikut lima hal yang tidak boleh Anda lakukan berada di Korea menurut YongHyeon, seperti dikutip PikiranRakyat-Bogor.com dari Koreaboo, Senin 13 September 2021:

1. Jangan membuat sopir bus memberikan uang kembalian

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah