Tips Berjemur Aman di Pagi Hari Selama Pandemi, Ternyata Ada Durasi yang Harus Diperhatikan

- 29 Agustus 2021, 19:05 WIB
Tips berjemur di pagi hari.
Tips berjemur di pagi hari. /PIXABAY

1. Perhatikan durasi berjemur, maksimal 15 menit

2. Tetap menerapkan jaga jarak atau berjemur di tempat yang tidak ramai

3. Cukupi kebutuhan cairan tubuh ketika Anda berjemur

4. Jangan lupa gunakan sunscreen saat berjemur

Baca Juga: Spoiler Hometown Cha Cha Cha Episode 2: Terjadi Ketegangan Antara Hye Jin dengan Doo Shik

Maka dari itu terapkan empat tips berjemur aman selama pandemi tersebut, untuk kebaikan diri Anda.

Dengan tips berjemur aman dan memanfaatkan paparan sinar matahari, semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat. ***

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x