Kasus Korupsi Bansos Covid-19 Tidak Ada Kabar, Febri Diansyah Singgung Peran Pemerintah: Penyidik Disingkirkan

- 26 Juni 2021, 13:42 WIB
Mantan Jubir Komisi Pemberantasan Korupsi (Jubir KPK), Febri Diansyah: Mantan jubir KPK, Febri Diansyah menyinggung soal disingkirkannya kasatgas penyidik bansos Covid-19 di tengah kasus yang tinggi.
Mantan Jubir Komisi Pemberantasan Korupsi (Jubir KPK), Febri Diansyah: Mantan jubir KPK, Febri Diansyah menyinggung soal disingkirkannya kasatgas penyidik bansos Covid-19 di tengah kasus yang tinggi. /Antara

Sebagaimana diketahui, sejak akhir 2020 lalu, eks Menteri Sosial Juliari P Batubara yang berasal dari Partai PDI-P diduga terlibat dalam kasus korupsi dana bantuan sosial Covid-19.

Baca Juga: Link Nonton Nevertheless Ep 2 Sub Indo, Tayang Malam Ini Sabtu 26 Juni 2021

Karena kasus tersebut, jabatan Juliari Batubara sebagai Menteri Sosial dicopot oleh Jokowi.

Hingga saat ini, kasus korupsi bansos Covid-19 belum diusut tuntas.

Hal ini membuat Febri Diansyah menyayangkan lembaga KPK yang mengadakan TWK sehingga 75 pegawai disingkirkan dari tugasnya.

Baca Juga: Daftar Nama Peserta MasterChef Indonesia Season 8 yang Lolos Masuk 13 Besar, Ini Tantangan Episode 9!

"Kasus korupsi bansos covid-19 juga harus diusut tuntas.." tulis dia.

"Sayangnya Kasatgas penyidik bansos disingkirkan melalui TWK.. Dan kt ga dengar lagi skrg bagaimana kelanjutan penanganan kasus ini, terutama terkait nama petinggi2 partai itu.." tulis Febri Diansyah.***

Cuitan Febri Diansyah soal kekhawatirannya terkait kasus Covid-19 di Indonesia.
Cuitan Febri Diansyah soal kekhawatirannya terkait kasus Covid-19 di Indonesia. Twitter.com/@febridiansyah

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: covid19.go.id Twitter @febridiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah