5 Tips Menghilangkan Bau Kulkas dengan Bahan Alami, Ternyata Bisa Gunakan Bubuk Kopi

- 14 Juli 2021, 11:24 WIB
Ilustrasi kulkas. Berikut tips menghilangkan bau kulkas.
Ilustrasi kulkas. Berikut tips menghilangkan bau kulkas. /Pexels

Anda bisa mencoba tips menghilangkan bau kulkas dengan menggunakan beberapa bahan alami cara berikut ini.

Baca Juga: Jadwal Mobil Vaksin Keliling Jakarta Hari Ini Rabu, 14 Juli 2021, Dibuka di Tiga Titik

1. Bubuk kopi dan arang

Tips menghilangkan bau kulkas dengan bahan alami yang bisa dicoba adalah dengan menggunakan bubuk kopi atau bubuk arang (activated charcoal).

Keduanya memiliki sifat menyerap bau, sehingga bisa menangkal bau kulkas yang tak sedap.

Caranya cukup mudah, Anda hanya perlu menuangkan bubuk kopi atau arang dalam wadah kecil.

Lalu taruh wadah tersebut di dalam kulkas, diamkan selama beberapa hari.

2. Lemon

Lemon terkenal dengan wanginya yang segar dan bisa diandalkan untuk menghilangkan segala macam bau, termasuk bau kulkas.

Anda hanya perlu menempatkan wadah berisi air yang diberi perasan air lemon di dalam freezer.

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah