Masih Pandemi Covid-19, Pilkades Serentak di Purwakarta Ditunda, Berikut Jadwal Lengkapnya

- 10 Agustus 2021, 19:20 WIB
Kepala DPMD Kabupaten Purwakarta, Jaya Pranolo.
Kepala DPMD Kabupaten Purwakarta, Jaya Pranolo. /Roni/dok.PikiranRakyat-Bogor.com/

Baca Juga: Lirik Lagu Next Episode-AKMU dan Choi Jung Hoon Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia

Selain itu, di dalam SK tersebut dijelaskan perubahan tahap pelaksanaan kegiatan Pilkades serentak diantaranya, persiapan kampanye yang akan dimulai pada 8-9 Oktober 2021.

Kemudian tahapan kampanye dijadwalkan selama tiga hari, mulai 10-12 Oktober 2021. Dan masa tenang juga tiga hari mulai 13-15 Oktober 2021.

"Adapun tahap pencoblosan atau pemungutan suara yaitu 16 Oktober 2021," ujar Jaya Pranolo.

Perubahan tahapan selanjutnya, berkaitan dengan pelantikan Kepala Desa terpilih akan dilaksanakan pada 18 Oktober 2021, kata Jaya Pranolo.***

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x