MBC Rilis Permintaan Maaf soal Penayangan Gambar Kontroversial dalam Upacara Pembukaan Olimpiade Tokyo 2020

- 26 Juli 2021, 09:08 WIB
Stasiun TV Korea Selatan MBC menyampaikan permintaan maaf setelah menuai kontroversi terkait gambar Olimpiade Tokyo 2020.
Stasiun TV Korea Selatan MBC menyampaikan permintaan maaf setelah menuai kontroversi terkait gambar Olimpiade Tokyo 2020. /Twitter @koryodynasty

PR BOGOR - MBC merilis permintaan maaf karena menayangkan gambar yang kurang pantas saat pembukaan Olimpiade Tokyo 2020.

Baru-baru ini, salah satu stasiun TV Korea, MBC disorot oleh netizen di media sosial.

Hal tersebut bermula saat MBC menayangkan pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 beberapa waktu lalu.

Baca Juga: 4 Tempat Berisiko Tinggi Menularkan Covid-19, Waspada Sering Dikunjungi Masyarakat!

Dalam pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 tersebut, MBC menggunakan gambar dan kalimat yang kurang pantas saat memperkenalkan negara-negara yang bersaing dalam ajang tersebut.

Itu dilakukan ketika para atlet memasuki lapangan.

Salah satu yang menjadi kontroversi adalah saat MBC menampilkan foto insiden nuklir Chernobyl untuk mewakili negara Ukraina.

Baca Juga: 11 Fakta Unik Tokyo yang Tak Banyak Diketahui Traveler: dari Pekerjaan Langka hingga Oshiya

Padahal, seperti yang diketahui bahwa ledakan Chernobyl merupakan peristiwa yang tidak mengenakan, apalagi bagi warga Ukraina itu sendiri.

Tidak hanya Ukraina, mereka juga menampilkan penjual pizza untuk negara Italia, serta dinding Israel untuk negara Palestina.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x