Tips Mengembangkan Potensi Diri untuk Meraih Kesuksesan Karir dan Kebahagiaan Hidup

- 15 Juni 2022, 23:55 WIB
Ilustrasi. Cara meningkatkan potensi diri bisa dengan tahu kelebihan dan kekurangan diri dan terbuka terhadap saran dan kritik.
Ilustrasi. Cara meningkatkan potensi diri bisa dengan tahu kelebihan dan kekurangan diri dan terbuka terhadap saran dan kritik. /FREEPIK/rawpixel

2. Pelajari yang disukai

Anda dapat belajar otodidak atau yang disebut belajar sendiri, dimana saja tanpa bantuan orang lain.

Pelajarilah apa yang ada sukai, yakni: bahasa asing, musik, memasak, menyanyi, menulis dan lain sebagainya.

Di era digital ini, semua pembelajaran tersedia lengkap di internet. Anda dapat belajar di Google, Youtube dan banyak media pembelajaran lainnya.

Baca Juga: Tes Psikologi: Pilih Satu Lipstick Favorit dan Pelajari Kepribadian Anda Berdasarkan Warnanya!

3. Biasakan membaca buku atau e-book

Buku merupakan sebuah jendela untuk melihat dunia yang lebih luas.

Membaca buku atau e-book dapat memperkaya pengetahuan dan wawasan anda, serta cara pandang terhadap suatu hal akan lebih luas dan terbuk.

Selain itu, membaca buku dapat mengembangkan skill dalam berbicara, karena mendapat ragam kata yang baru.

Baca Juga: Tes Psikologi: Pilih Bentuk Awan Malaikat dan Temukan Hadiah Terbaik dalam Hidup

Halaman:

Editor: Khairul Anwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah