Ferdian Paleka Kembali Minta Maaf Usai Bebas dari Jeruji Besi, Kali Ini Tidak Bohong

- 6 Juni 2020, 21:23 WIB
WAKIL Bupati Bandung Gun Gun Gunawan (kanan) memberikan wejangan kepada Youtuber Ferdian Paleka (tengah), yang baru saja bebas dari tahanan Polrestabes Bandung, terkait kasus prank sembako sampah.*
WAKIL Bupati Bandung Gun Gun Gunawan (kanan) memberikan wejangan kepada Youtuber Ferdian Paleka (tengah), yang baru saja bebas dari tahanan Polrestabes Bandung, terkait kasus prank sembako sampah.* /ADE MAMAD/PR /

PR BOGOR - Youtuber, Faerdian Paleka berjanji tidak akan mengulangi kesalahannya lagi dengan melakukan prank sampah, usai bebas dari eruji besi.

Diberitakan di Pikiranrakyat-tasikmalaya.com, Ferdian Paleka menyesali perbuatannya karena dinyatakan sebagai kasus pencemaran nama baik oleh polisi.

Bersama dua rekannya yang juga terlibat dalam pembuatan video tersebut, Ferdian Paleka kembali memohon maaf kepada publik, terutama korban yang merupakan waria.

Baca Juga: 8 Pasien Positif Covid-19 Dinyatakan Sembuh, Pemkot Bogor: Paling Tinggi Selama Pandemi

"Kami bertiga minta maaf atas perlakuan kami yang membuat konten prank sampah kepada transpuan, terutama transpuan Kota Bandung," katanya.

"Kami bertiga sangat menyesali perbuatan kami dan kami tidak akan mengulangi perbuatan kami di kemudian hari nanti yang dapat merugikan orang banyak dan membuat resah masyarakat. Kami sangat menyesal," tutur Ferdian Paleka.

Meski sudah bebas, sejauh ini, Ferdian Paleka belum berencana melakukan apapun setelah bebas dari jeruji tahana.

Baca Juga: Ada Unjuk Rasa Besar-besaran Suarakan Antirasial di AS, Ulama Arab: Dilarang Demo dalam Islam

"Mau ristirahat di rumah dulu," paparnya.

Halaman:

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x