Ratusan Perusahaan Relokasi dari Tiongkok, Jokowi Minta BKPM Muluskan Jalan Biar Indonesia Kebagian

- 30 Juni 2020, 16:36 WIB
Jokowi Ancam Reshuffle Kabinet, Pengamat : Kemenkes dan Kemensos Kurang Optimal Tangani Covid-19
Jokowi Ancam Reshuffle Kabinet, Pengamat : Kemenkes dan Kemensos Kurang Optimal Tangani Covid-19 /ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/

Salah satu contohnya adalah memberikan harga tanah yang lebih kompetitif dibanding negara lain.

Artikel ini telah tayang di Galamedianews.pikiran-rakyat.com dengan judul 'Presiden Jokowi Muluskan Jalan Untuk Ratusan Investor China'.

"Kalau mereka beri harga tanah Rp500 ribu kita harus beri harga di bawah itu Rp300 ribu misalnya," ujarnya.

"Kalau mereka kasih Rp1 juta, kita kasih Rp500 ribu. Kalau mereka kasih izin di sana sebulan, kita seminggu," tuturnya.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat dan Quraish Shihab Puji Gus Baha, Keturunan Ahli Quran dan Kesayangan Mbah Moen

Pemerintah akan menyiapkan sekitar 4 ribu hektare lahan di kawasan industri Batang, pada tahap pertama akan disiapkan 450 ha.

Jokowi mengatakan kawasan itu bisa langsung ditawarkan ke investor jika kawasan lainnya masih kesulitan dalam pembebasan lahan.

Percepatan realisasi investasi juga lentik untuk mempercepat pembukaan lapangan kerja bagi masyarakat.

Baca Juga: Usai Sepekan Lebih Rapat Tertutup, Istana Sengaja Viralkan Video Jokowi Jengkel Pada Kerja Menteri

Karena itu, Jokowi meminta BKPM segera menyelesaikan fasilitas yang harus diberikan ke investor mulai dari urusan izin, listrik, gas, dan lain-lain, sehingga daya saing investasi Indonesia lebih tinggi.

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: Galamedianews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x