Soal PTS UTS PKN Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban 30 Nomor Terlengkap

- 19 September 2022, 18:33 WIB
Kunci jawaban PTS UTS PKN kelas 9 SMP MTs semester 1 ini mencakup pembahasan UUD 1945 hingga Pancasila. Pastikan adik-adik membaca sampai tuntas sebagai referensi belajar.
Kunci jawaban PTS UTS PKN kelas 9 SMP MTs semester 1 ini mencakup pembahasan UUD 1945 hingga Pancasila. Pastikan adik-adik membaca sampai tuntas sebagai referensi belajar. /Pixabay/Darkowij

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 SMP MTs Halaman 37 Collecting Information Chapter 3 We Know What To Do

13. Pancasila sebagai dasar negara, nilai-nilainya mampu mengikuti perkembangan masyarakat Indonesia. Pernyataan ini membuktikan bahwa Pancasila merupakan...

Jawaban: D. Peninggalan budaya asli nenek moyang bangsa Indonesia

14. Pemerintah mempunyai kewajiban menjamin semua pemeluk agama untuk menjalankan ajaran agamanya dengan aman dan damai. Bentuk Implementasi pernyataan tersebut adalah...

Jawaban: A. Pemerintah menyerahkan semua urusan agama kepada tiap-tiap pemeluk agama

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 55 Tabel 2.4 Posisi Tempat Tertentu Paling Lengkap 8 Soal

15. Pancasila mampu mengikuti perkembangan zaman. Terbukti hingga kini Pancasila tetap sesuai menjadi dasar negara dan ideologi bangsa. Pernyataan ini membuktikan bahwa Pancasila sebagai sumber nilai memiliki sifat...

Jawaban: B. Fleksibel

16. Setiap negara mempunyai dasar negara. Dasar negara Indonesia, yaitu Pancasila. Ciri dasar negara Pancasila adalah...

Jawaban: A. Memberikan kebebasan sepenuhnya atas penuaian hak asasi manusia

Halaman:

Editor: Citra Nuraini

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah