Profil dan Biodata Krishna Murti, Sosok Jenderal Polisi yang Paksa Jessica Wongso Akui Bunuh Mirna

- 5 Oktober 2023, 15:25 WIB
Profil Krishna Murti.
Profil Krishna Murti. /Instagram /@krishnamurti_bd91

Lalu Sekolah Staf dan Pimpinan Lemdiklat Polri (Sespim) lulus tahun 2008, Sespimti 23 dan lulus tahun 2014, dan Lemhannas PPSA XXII dan lulus tahun 2019. Selain mendapat gelar M.Si, ia juga mengambil program doktor Ilmu Komunikasi Universitas Padjajaran (Unpad) Bandung.

3. Karier Krishna Murti

Berikut perjalanan karier Inspektur Jenderal (Irjen) Pol. Krishna Murti di Korps Bhayangkara cukup cemerlang.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Bakso Enak di Bogor, Ada Bakso Jumbo hingga Tumpahan Tetelan Melimpah

  • Pama Polda Jateng (1991),
  • Kapolsek Randudongkal Polres Pemalang Polda Jateng (1993),
  • Pengasuh Taruna Akpol (1994),
  • Komandan Kontingen Pasukan Perdamaian Polri (1996),
  • Kanit Serse Polwiltabes Surabaya Polda Jatim (1997),
  • Sespri Kapolda Metro Jaya (2000),
  • Kapolsek Metro Penjaringan (2001),
  • Koorspripim Kapolda Metro Jaya (2004),
  • Kasat Reskrim Polres Metro Jakut (2005),
  • Wakapolres Metro Depok (2006),
  • Dosen Lemdikpol (2009),
  • Penyidik Madya Unit II Dit II/Eksus Bareskrim Polri (2010),
  • Kapolres Pekalongan Polda Jateng (2011),
  • Staf Perencanaan PBB di New York (2011),
  • Penerjemah Utama Divhubinter Polri (2012),
  • Dirreskrimum Polda Metro Jaya (2015),
  • Wakapolda Lampung (2016),
  • Kabagkembangtas Romisinter Divhubinter Polri (2016),
  • Karomisinter Divhubinter Polri (2017),
  • Kadiv Hubinter Polri sejak 2022.

Baca Juga: Bima Arya Ancam Mutasi Kadisdik Beserta Jajarannya Usai Ditemukan Banyak Sekolah Hentikan Kegiatan Ekskul

4. Kasus top yang ditangani Krishna Murti

  • Bom Sarinah Thamrin tahun 2016,
  • Kasus Kematian Sianida Mirna Salihin tahun 2016,
  • Kasus Pengaturan Skor Ketua Umum PSSI Joko Driyono (Satgas Anti Mafia Bola) pada 2019.

Demikian informasi terkait profil dan biodata Krishna Murti.***

Halaman:

Editor: Khairul Anwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah