Apakah Kamu Menerima Bantuan Rp600 Ribu? Wajib Ditanyakan ke HRD Perusahaan Masing-masing

- 15 Agustus 2020, 19:25 WIB
Pekerja dapat BLT Rp 600 ribu /bulan dari pemerintah.
Pekerja dapat BLT Rp 600 ribu /bulan dari pemerintah. /

Baca Juga: Begini Cara Daftar Program Kartu Prakerja Gelombang V, Siapkan Sejumlah Dokumen yang Dibutuhkan

2. Tidak menunggak iuran selama tiga bulan/lebih;

3. Telah membayar iuran hingga Juni 2020;

4. Pastikan nomor rekening terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan;

5. Divisi HRD perusahaan telah melaporkan data ke BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Tebar Sketsa Wajah Penembak Bos Pelayaran di Jakarta, Bila Warga Mengenali Hubungi Hotline Berikut

Untuk memastikan apakah Anda berhak atas bantuan Rp600 ribu dari pemerintah, maka Anda bisa menanyakannya ke tim HRD perusahaan.

Sebab, HRD perlu aktif berperan dalam skema bantuan Rp600 ribu itu.

Nantinya, pemerintah akan menyalurkan bantuan ke rekening yang terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan dalam dua tahap.

Baca Juga: Keluarga Sunan Gunung Jati Kisruh di Keraton Kasepuhan Cirebon, PR Luqman Dinilai Tidak Manusiawi

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: Warta Ekonomi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x