Berhasil Dilacak Posisi Kapal Selam KRI Nanggala-402, Begini Kondisinya

- 22 April 2021, 06:45 WIB
Hasil kerja keras pencarian akhirnya Kapal Selam Selam KRI Nanggala-402 berhasil dilacak pukul 22.45 WIB, Rabu, 21 April 2021. Kondisnya belum bisa ke permukaan.
Hasil kerja keras pencarian akhirnya Kapal Selam Selam KRI Nanggala-402 berhasil dilacak pukul 22.45 WIB, Rabu, 21 April 2021. Kondisnya belum bisa ke permukaan. /Kolase Antara/@JurnalMaritim/

Saat itu KRI Nanggala-402 meminta izin untuk melaksanakan penembakan.

Dinas Penerangan Angkatan Laut (Dispenal) dalam keterangan tertulisnya menyebutkan, setelah diberikan izin menembak lalu hilang kontak.

Baca Juga: Kronologi KRI Nanggala-402 Hilang Kontak di Utara Bali, Ada Tumpahan Minyak dan Dugaan Kebocoran Tangki

TNI AL langsung melakukan pencarian dengan mengerahkan Raden Eddy Martadinata-313.

Kemudian KRI I Gusti Ngurah Rai-332 dan KRI Diponegoro-365.

Seluruh KRI yang terlibat melakukan pencarian menggunakan sonar aktif di sekitar menyelamnya KRI Nanggala-402.

Merekapun menggunakan metode Cordon 2.000 yrds dalam melakukan pencarian dan hasilnya nihil.

Dari rilis Dispenal, sekitar pukul 07.00 WIB dilakukan pemantuan udara menggunakan helikopter.

Dari atas lautan, terpantu ada tumpahan minya di lokasi yang diduga tempat tenggelamnya kapal selam.

Atas laporan tersebut, pukul 14.00 WIB, KRI Rigel dari Jakarta dan KRI Rengat dari Satuan Ranjau ikut membantu pencarian menggunakan side scan sonar.

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x