6 Anggota FPI, Pengikut Habib Rizieq Shihab Ditembak Mati, Nasdem Nilai Aparat Sudah sesuai Koridor

- 8 Desember 2020, 15:45 WIB
Ahmad Sahroni yang juga politisi Partai Nasdem ini menilai tindakan yang diambil aparat kepolisian dengan menembak mati 6 anggota FPI, pengikut Habib Rizieq Shihab sudah sesuai SOP.*
Ahmad Sahroni yang juga politisi Partai Nasdem ini menilai tindakan yang diambil aparat kepolisian dengan menembak mati 6 anggota FPI, pengikut Habib Rizieq Shihab sudah sesuai SOP.* /Instagram/@ahmadsahroni88/@ahmadsahroni88

Baca Juga: Jelang Pilkada 2020, Perhatikan 8 Poin Ini Jika Ingin Tetap Aman Saat Mencoblos di TPS

Baca Juga: Catat Waktunya! Fenomena Langka Planet Jupiter dan Saturnus akan Mendekat ke Bumi Terjadi Bulan Ini

Baca Juga: Lirik Lagu IZ*ONE 'Panorama' Lengkap dengan Bahasa Inggris dan Indonesia

"Kan bukti berupa senjata tajamnya juga berhasil ditemukan, jadi ya udah kita tunggu aja keterangan lebih lanjut dari Polda Metro. Saya yakin polisi juga masih mempersiapkan dan akan melengkapinya," tuturnya.

Lebih lanjut Ahmad Sahroni mengatakan, dirinya juga akan proaktif mengawasi berbagai dugaan yang muncul dalam insiden penembakan terhadap warga sipil yang merupakan anggota FPI, pengikut Habib Rizieq Shihab itu.

Apalagi, jika memang terbukti ditemukan kejanggalan maupun pelanggaran HAM.

Baca Juga: Jelang Pilkada 2020, Menaker Resmi Terbitkan Aturan Libur Bagi Pekerja dan Buruh, Begini Isinya

Baca Juga: Usai Terkuak Rekaman Suara Diduga Laskar FPI, Kini Polisi Kumpulkan Bukti CCTV di Lokasi Penyerangan

Baca Juga: ARMY Harus Tahu! Berikut 5 Fakta Baru tentang V BTS di Tahun 2020, Wajib Kamu Pelajari Tentangnya

"Kami juga di Komisi III akan terus mengawal kasus ini. Memang semua pihak berhak berkumpul dan berorganisasi, namun apabila sudah meresahkan negara apa lagi menyentuh hal-hal kriminal, maka tetap harus ada tindakan agar aturan hukum tetap berlaku," tukasnya.

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah