DPRD DKI Jakarta Usul Naik Gaji Jadi Rp8,38 Miliar, Refly Harun Sebut Mereka Berada di Zona Nyaman

- 4 Desember 2020, 11:05 WIB
Tangkapan Layar Youtube Refly Harun 1 Desember 2020
Tangkapan Layar Youtube Refly Harun 1 Desember 2020 //Jurnal Presisi/

"Wajar saja orang pengen menjadi anggota DPRD DKI dan tidak mau pindah ke DPR RI ya," sambung Refly Harun seperti dikutip dari Pikiranrakyat-bekasi.com dari kanal YouTube Refly UNCUT, dalam artikel berjudul 'Singgung Polemik Gaji Tak Logis DPRD DKI Jakarta, Refly Harun: Ini Harusnya Dibuatkan Aturan', Jumat, 4 Desember 2020.

Baca Juga: Jin BTS Rilis Lagu 'Abyss' Sebelum Hari Ulang Tahun, Lalu Tulis Pesan Haru Spesial Khusus untuk ARMY

Baca Juga: Barcelona Alami Krisis Keuangan di Tengah Pandemi, Carlos Tusquets Sebut Bakal Menjual Lionel Messi

Baca Juga: Pelayanan SIM Keliling Polres Bogor Desember 2020 Tidak Beroperasional untuk Sementara Waktu

Padahal menurut Refly Harun seorang DPRD DKI pekerjaannya relatif mudah dibandingkan DPRD di wilayah lainnya karena tertolong oleh DPR pusat dan DPD.

"Kalau DPRD DKI ya relatif sebenarnya, pekerjaannya jadi sedikit tertolong dengan adanya DPR RI, kenapa begitu, dengan adanya DPD aspirasi warga Jakarta sering tidak disampaikan ke DPRD DKI padahal masalahnya masalah DKI, sering aspirasi itu justru mampirnya ke DPR RI," ucapnya.

Refly Harun menyarankan seharusnya terdapat regulasi yang lebih tegas agar seorang DPRD DKI Jakarta tidak terkesan santai-santai saja karena tugasnya dibantu oleh DPR RI.

Baca Juga: Dianjurkan untuk Umat Islam, Ini 12 Sunnah Hari Jumat yang Dapat Dilakukan

Baca Juga: Barcelona Alami Krisis Keuangan, Carlos Tusquets Terpaksa Tunda Pembayaran Gaji Pemain di Januari

Baca Juga: Update Harga Emas Hari Ini 4 Desember 2020: Antam Rp1.921.000 per Dua Gram di Pegadaian

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: PR BEKASI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah