Digerebek Polisi di Puncak Bogor, 9 PSK Kini Diamankan Dinsos, 6 Orang di Antaranya Masih di Bawah Umur

- 13 Juni 2023, 11:58 WIB
Ilustrasi PSK. Dinas Sosial Kabupaten Bogor amankan 9 orang PSK yang digerebek polisi di kawasan Puncak, Bgogor.
Ilustrasi PSK. Dinas Sosial Kabupaten Bogor amankan 9 orang PSK yang digerebek polisi di kawasan Puncak, Bgogor. /PIXABAY/sammisreachers

Lebih lanjut, Buchori menjelaskan bahwa para PSK ini 'dijajakan' mucikarinya di aplikasi MiChat.

Mucikari mematok harga Rp 300-700 pada para pria hidung belang pemakai jasa PSK-nya.

Baca Juga: Viral CCTV Detik-detik Komplotan Maling Gasak Macbook di Rumah Kosong Bogor, Cuma Butuh Waktu 2 Menit

Setelah diamankan oleh Dinsos Kabupaten Bogor, enam orang PSK dibawah umur akan dibina di Balai Kesejahteraan Sosial dan Yayasan Kasih Yang Utama. Sementara tiga PSK lain akan dibina di Balai Kesejahteraan Sosial (BKS) Citereup Bogor.

Buchori pun mengatakan bahwa pihak keluarga PSK yang baru-baru ini diamankan di Puncak Bogor boleh mengambil kembali anggota keluarga mereka didampingi pemerintah setempat.

"Kalau ada keluarganya, silakan diambil oleh keluarga dengan membawa KTP, KK, dan didampingi pemerintah setempat. Nanti kami buatkan surat perjanjian di situ," terang dia.

Baca Juga: Geger Seorang Santri di Leuwiliang Bogor Ditemukan Tewas dalam Septic Tank, Sempat Hilang Seminggu

Dapatkan update berita pilihan tentang Bogor, Jawa Barat, nasional, dan breaking news setiap hari dari https://bogor.pikiran-rakyat.com. Caranya klik link https://gnews/prbogor kemudian klik tombol ikuti. Setelahnya, Anda bisa mengetahui informasi terbaru dari kami.***

Halaman:

Editor: Citra Nuraini

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah