Niat Puasa Senin Kamis, Bacaan Latin, Arab, dan Tata Caranya

- 28 April 2023, 02:44 WIB
Niat puasa Senin Kamis perlu diketahui umat muslim dan merupakan  ibadah sunnah yang sangat dianjurkan oleh Nabi SAW.
Niat puasa Senin Kamis perlu diketahui umat muslim dan merupakan ibadah sunnah yang sangat dianjurkan oleh Nabi SAW. /Sofdoug/Pixabay

ذَاكَ يَوْمٌ وُلِدْتُ فِيهِ وَيَوْمٌ بُعِثْتُ أَوْ أُنْزِلَ عَلَىَّ فِيهِ

"Hari tersebut adalah hari aku dilahirkan, hari aku diutus atau diturunkannya wahyu untukku." (HR. Muslim no. 1162).

Baca Juga: Jokowi Minta Pemudik Tunda Jadwal Balik, ASN hingga Karyawan Swasta Disarankan Tambah Cuti

Niat Puasa Senin Kamis

Ilustrasi bacaan niat puasa Senin Kamis dan doa buka puasa.
Ilustrasi bacaan niat puasa Senin Kamis dan doa buka puasa. Pexels

1. Niat puasa hari Senin

نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمَ اْلاِثْنَيْنِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى

Nawaitu sauma yaumal itsnaini sunnatan lillahi tana’ala.

Artinya: saya niat puasa hari Senin, sunnah karena Allah ta'ala.

Baca Juga: Ini Dia 5 Curug di Bogor dengan Pemandangan Indah, Air Kolamnya Jernih Bikin Asyik

2. Niat puasa hari Kamis

نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمَ الْخَمِيْسِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى

Halaman:

Editor: Ina Yatul Istikomah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x