Menteri Agama Tunda Keberangkatan Haji, 1.490 Calon Jamaah Kabupaten Tasikmalaya Batal Berangkat

- 2 Juni 2020, 19:07 WIB
KANTOR Kementerian Agama Kabupaten Tasikmalaya dikunjungi calon  jemaah haji yang tengah mengurus administrasi pemberangkatan haji.*
KANTOR Kementerian Agama Kabupaten Tasikmalaya dikunjungi calon jemaah haji yang tengah mengurus administrasi pemberangkatan haji.* //Aris MF/KP

"Kami langsung menginformasikan hal ini kepada setiap KBIH di Kabupaten Tasikmalaya," tambah dia.

Baca Juga: Tinjau Masjid Istiqlal Sebelum New Normal, Jokowi: Seluruh DKM Siapkan Protokol COVID-19

Salah seorang calon jemaah haji yang gagal berangkat tahun ini, Ade Kurniawan warga Kecamatan Jamanis mengatakan, meski ada perasaan sedikit kecewa, akan tetapi dirinya hanya bisa pasrah dan berserah diri. Ia pun sangat mengargai keputusan dari pemerintah.

"Kalau kecewa iya sih ada. Akan tetapi saya berpandangan ini sudah takdir Allah, dan apa keputusan pemerintah pasti yang terbaik dan sudah dipertimbangkan secara matang," jelas dia.*** (Aris Mohamad Fitrian/PR)

 

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x