5 Makser Alami dari Bahan Dapur, Mudah Digunakan dan Tidak Menimbulkan Efek Samping pada Wajah

- 11 Juni 2021, 20:23 WIB
Masker bisa digunakan untuk membuat kulit wajah menjadi terlihat lebih sehat dan bersih. Berikut 5 rekomendasi masker alami.
Masker bisa digunakan untuk membuat kulit wajah menjadi terlihat lebih sehat dan bersih. Berikut 5 rekomendasi masker alami. /PIXABAY/kerdkanno

Cara membuat masker alpukat adalah dengan menghaluskan dagingnya, kemudian mencampurkannya dengan sedikit madu. Oleskan di wajah dan tunggu sekitar 20 menit kemudian bilas bersih.

Jika digunakan dengan rutin, masker ini dapat bermanfaat untuk melembabkan kulit dan menghaluskan kulit.

Baca Juga: Ramalan Mbak You: Pesisir Laut Jawa Timur Akan Terjadi Tsunami Besar di Tahun 2021

2. Lemon

Lemon merupakan jenis jeruk yang kaya akan vitamin C, E, serat, dan juga zat besi.

Tidak hanya berkhasiat untuk minuman, lemon juga baik untuk kulit wajah.

Cara untuk membuat masker dari lemon adalah hanya dengan memerasnya kemudian tambahkan sedikit madu agar masker lemon tidak terlalu perih di wajah.

Baca Juga: SEDANG BERLANGSUNG! Live Streaming The Penthouse Season 3 Episode 2 Malam Ini di SBS TV

Aplikasikan pada wajah dan tunggu hingga 15 menit, kemudian bilas dengan air hangat.

Masker lemon memiliki khasiat untuk mengencangkan pori-pori dan menghaluskan kulit wajah.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x