10 Manfaat Air Mawar, dari Meringankan Iritasi Kulit hingga Menyembuhkan Gangguan Pencernaan

- 10 Juni 2021, 20:45 WIB
Ilustarsi manfaat dari air mawar bagi kesehatan.
Ilustarsi manfaat dari air mawar bagi kesehatan. /PIXABAY

Kemampuan antiinflamasinya pun dapat mengurangi kulit kemerahan dan juga pembengkakan pada kulit.

Baca Juga: Daftar Pemain Racket Boys, Drakor Baru dengan Rating Tinggi Lengkap dengan Sinopsisnya

4. Mencegah dan mengobati infeksi

Air mawar memiliki sifat antiseptik, berarti ia bisa mengobati infeksi.

Maka dari itu air mawar kerap kali juga digunakan dalam berbagai metode pengobatan alami.

5. Mengandung antioksidan

Kelopak mawar dan juga minyak mawar mengandung antioksidan yang kuat.

Antioksidan tersebut dapat melindungi sel dari kerusakan.

6. Membantu menyembuhkan sayatan, bekas luka, dan bekas luka bakar

Sifat antiseptik yang dimiliki air mawar juga bisa membuat luka pada kulit sembuh lebih cepat.

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x