5 Drama Korea Pemenang Baeksang Arts Award yang Wajib Ditonton

- 11 Juni 2021, 18:45 WIB
Kumpulan drama Korea yang memenangkan penghargaan di Baeksang Arts Awards, ada The Penthouse hingga 18 Again.
Kumpulan drama Korea yang memenangkan penghargaan di Baeksang Arts Awards, ada The Penthouse hingga 18 Again. /Soompi

Karena hal tersebut, Beyond Evil menjadi salah satu drama yang memenangkan penghargaan terbanyak.

2. Flower of Evil

Flower of Evil menceritakan tentang seseorang yang hidup dengan identitas baru karena masa lalunya yang kelam, namun ia menikahi wanita yang berprofesi sebagai polisi yang pada akhirnya menyelidiki kasus terkait suaminya tersebut.

Baca Juga: Link Live Streaming Buku Harian Seorang Istri SCTV 11 Juni 2021: Apa Rencana Bu Farah Agar Dewa-Nana Renggang?

Drama ini dibintangi oleh Lee Joon Gi, Moon Chae Won, Kim Ji Hoon, dan yang lainnya.

Dinominasikan untuk lima penghargaan, akhirnya Kim Cheol Kyu berhasil memenangkan penghargaan dengan kategori Sutradara Terbaik.

3. The Penthouse

The Penthouse bercerita tentang para penyanyi opera yang memiliki persaingan sejak masa sekolah yang kemudian saling berjuang dan berselisih demi menjaga citra keluarga mereka agar tetap bersih.

Drama ini dibintangi oleh Lee Ji Ah, Kim So Yeon, Eugene, dan yang lainnya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini 12 Juni 2021: Jangan Memaksakan Diri, Istirahatlah Sehari Penuh

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah