KPopers harus Tahu! Berikut Ini Sederet Girl Group K-Pop Terlaris Sepanjang Masa, Nomor 1 Siapa ya?

- 9 Desember 2020, 18:48 WIB
IZ*ONE/Twitter/@IZONEGLOBALTWT
IZ*ONE/Twitter/@IZONEGLOBALTWT /

10. A Pink

A Pink sendiri awalnya memulai debutnya sebagai grup dengan 7 anggota pada April 2011 dengan single utama "Mollayo" di bawah Play M Entertainment.

Baca Juga: Berakhir Bulan Ini, Tips Dapat Subsidi PLN Bagi Pengguna Daya 450 VA dan Diskon 50 Persen 900 VA

Sejak debut saat itu, mereka telah menjual total 1,04 juta album, dan yang paling laris adalah Pink Memory dengan 90,1k penjualan setelah dirilis pada Juli 2015.

9. T-ARA

T-ARA memulai debutnya di bawah naungan MBK Entertainment pada Juli 2009 dengan single "Lie", dan meskipun mereka belum resmi dibubarkan, mereka telah absen sejak tahun 2018.

Baca Juga: Sebut Rezim Jokowi Ini Sangat Zalim, Amien Rais Tegas Ingatkan: Masih Ada Waktu untuk Bertobat

Popularitas mereka benar-benar meningkat dengan dirilisnya "Roly-Poly" di tahun 2011, yang menjadi single terlaris pada tahun ini, dan mereka hingga saat ini mereka telah menandatangani kontrak dengan perusahaan manajemen Jepang J-Rock.

Mereka juga kemudian menjadi salah satu grup K-Pop paling populer di China dan mereka telah menjual total 1,14 juta album.

8. Red Velvet

Halaman:

Editor: Yuni

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah