HOAKS atau FAKTA: Aplikasi WhatsApp Dikabarkan Mulai Berbayar Rp300 Ribu per Bulan, Tak Mampu? Ada Ancaman Ini

- 5 Februari 2021, 17:00 WIB
Ilustrasi aplikasi WhatsApp.
Ilustrasi aplikasi WhatsApp. /Antonbe/Pixabay

Tangkapan layar hoaks soal WhatsApp berbayar.
Tangkapan layar hoaks soal WhatsApp berbayar. Dok. Turnbackhoax.id

Berdasarkan hasil penelusuran, pihak WhatsApp telah membantah rumor hoaks ini.

Baca Juga: Bagahagianya Abbie Colvin saat Suami Tembus Skuad Liverpool dan Berpeluang Tampil di Liga Champions

Melalui laman resminya, WhatsApp mengatakan bahwa pihaknya tidak menerapkan biaya bulanan untuk para pengguna.

"Ini hoaks, benar hoaks," kata pihak WhatsApp.

"Kami telah banyak menerima email dan pertanyaan tentang pesan itu. Tolong mengerti bahwa pesan itu adalah tidak benar," tutur pihak WhatsApp.

Baca Juga: Sampai Siap Dipenjara, Ternyata Ini Hubungan Abu Janda dengan Mantan Kepala BIN Paling Disegani Hendropriyono

Narasi serupa terkait biaya penggunaan WhatsApp telah beredar sejak tahun 2012 yang lalu. Perlu diketahui WhatsApp memang pernah menerapkan biaya sebesar 0.99 dolar per tahun, namun biaya tersebut telah dihapuskan sejak tahun 2016.

Berdasarkan keterangan di atas, dapat disimpulkan bahwa pengguna WhatsApp dikenakan biaya Rp349 ribu per bulan adalah salah.***

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: turnbackhoax.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah