Pengumuman Kuota Siswa SNMPTN 2021, Cek Link dan Persyaratannya di Sini!

- 28 Desember 2020, 19:40 WIB
SNMPTN 2021.*
SNMPTN 2021.* /DOK. PIKIRAN RAKYAT/

Setelah itu, jika pemutakhiran data sudah benar, sekolah harus login ke laman https://portal.ltmpt.ac.id menggunakan akun sekolah mulai tanggal 4 Januari 2021.

Kemudian, Nasih mengimbau agar sekolah memeriksa dan melakukan verifikasi data.

Baca Juga: Densus 88 Bongkar Pusat Latihan Teroris Jamaah Islamiyah di Jawa Tengah, Polri: Saat Ini 95 Orang

"Pilih tombol UPDATE untuk memutakhirkan data sekolah," katanya.

"Demikian pengumuman ini disampaikan untuk digunakan oleh sekolah dalam pengisian Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS)," imbuhnya.

Seperti diketahui, Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) merupakan Lembaga penyelenggara tes yang tetap, kredibel, proporsional, efisien dan efektif.

Baca Juga: Usai Terjebak Rumor Berpacaran, Begini Cara yang Dilakukan Ravi VIXX dan Taeyeon Girls

Dalam pelaksanaannya, terdapat tiga jalur seleksi untuk penerimaan mahasiswa baru PTN 2021, yaitu SNMPTN, SBMPTN, dan seleksi Mandiri.

Berikut tahapan pendaftaran SNMPTN 2021:

1. Pengumuman kuota oleh LTMPT
2. Registrasi akun LTMPT bagi sekolah
3. Registrasi akun LTMPT bagi siswa
4. Sekolah menentukan calon peserta
5. Pengisian PDSS

Halaman:

Editor: Yuni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah