Siapa Nyai Gadung Melati? Makhluk Penunggu di Gunung Merapi dan Gunung Wutoh Jadi Pintu Keraton

- 21 November 2020, 06:09 WIB
Gunung Merapi difoto dari kawasan Kaliurang, Sleman, D.I Yogyakarta, Rabu (18/11/2020). Berdasarkan data pengamatan Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) Yogyakarta pada Rabu (18/11) pukul 06.00 WIB - 12.00 WIB Gunung Merapi mengalami 16 kali guguran serta 7 kali gempa vulkanik dangkal. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/aww.
Gunung Merapi difoto dari kawasan Kaliurang, Sleman, D.I Yogyakarta, Rabu (18/11/2020). Berdasarkan data pengamatan Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) Yogyakarta pada Rabu (18/11) pukul 06.00 WIB - 12.00 WIB Gunung Merapi mengalami 16 kali guguran serta 7 kali gempa vulkanik dangkal. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/aww. /

PR BOGOR - Gunung Merapi mengalami peningkatan aktivitasnya belakangan ini. Pengamatan dari Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menunjukkan bahwa Gunung Merapi hingga 15 November 2020 kemarin telah mengalami 91 kali gempa guguran.

Tak hanya itu, berdasarkan hasil pengamatan dari BPPTKG menunjukkan bahwa gempa hybrid atau fase banyak tercatat 230 kali terjadi, gempa hembusan terjadi 49 kali, gempa vulkanik dangkal terjadi 36 kali dan terjadi satu kali gempa frekuensi rendah dan gempa tektonik.

Dibalik itu semua, warga meyakini cerita mistis seputar Gunung Merapi.

Baca Juga: Hati-Hati Magma Gunung Merapi Bergerak Menuju Permukaan Kawah, Erupsi Disebut Sama dengan 2006 Silam

Baca Juga: Diperiksa 10 Jam Soal Kerumunan Massa Habib Rizieq, Sekda Bogor: Panitia Tak Pernah Mengajukan Izin

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer, Leo, dan Virgo 21 November 2020: dari Asmara, Keuangan, dan Pekerjaanmu

Dilansir Pikiranrakyat-bogor.com dari YouTube Kisah Tanah Jawa, cerita yang beredar di masyarakat menyebutkan, Pendiri Kerajaan Mataram, Panembahan Senopati meraih kemenangan perang melawan kerajaan pajang dengan sangat mudah karena bantuan penghuni gunung merapi.

Tentara Kerajaan Pajang, luluh lantah ditelan lava, saat gunung merapi meletus.

Selain itu, penduduk setempat sekitar gunung merapi, meyakini bahwa ada mahluk halus penguasa gununng merapi.

Halaman:

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x