11 Fakta Rizieq Shihab Pulang, Tepat di Hari Pahlawan hingga Satu-satunya Tokoh Disambut Jutaan Umat

- 10 November 2020, 16:29 WIB
Habib Rizieq Shihab (HRS) (tengah) tiba di Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa, 10 November 2020./ ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Habib Rizieq Shihab (HRS) (tengah) tiba di Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa, 10 November 2020./ ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal /

PR BOGOR – Imam Besar Front Pembela Islam (FPI), abHib Rizieq Rizieq Shihab (HRS) telah tiba di tanah air pada hari ini, Selasa, 10 November 2020.

Jutaan massa dari FPI dan simpatisan membludak memenuhi terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, demi menjemput kepulangan Habib Rizieq Shihab.

Terdapat sejumlah fakta yang telah Pikiranrakyat-bogor.com kaji dari berbagai sumber:

Baca Juga: 4 Lagu Dapat Dinyanyikan di Hari Pahlawan 2020, Salah Satunya Gugur Bunga Lengkap dengan Liriknya

Baca Juga: 6 Fakta Habib Rizieq Shihab Pulang, dari Respon Otoritas Biasa Saja hingga Kelanjutan Kasus Asusila

Baca Juga: Sudah Tinjau Skripnya Secara Menyeluruh, Kim Seon Ho Dipastikan Akan Bintangi Drama 'Link'

1. Pulang tepat di hari pahlawan

Kepulangan Habib Rizieq Shihab pada tanggal 10 November hari ini bertepatan dengan momentum peringatan hari pahlawan.

Jadi, Indonesia selain merayakan peringatan hari pahlawan, juga bersamaan dengan merayakan kepulangan imam besar FPI tersebut.

2. Pemerintah izinkan siapa saja bisa menjemput HRS

Seperti yang telah disampaikan oleh Menkopolhukam, Mahfud MD, yang mengatakan bahwa siapapun bisa menjemput kepulangan Habib Rizieq Shihab.

Baca Juga: Bikin Gemas, Jungkook Blak-blakan Cerita Tentang Makna Pentingnya BTS dan ARMY Bagi Hidupnya

Baca Juga: Massa Penjemput Habib Rizieq Meninggalkan Bandara Soekarno Hatta, Sejumlah Fasilitas Umum Rusak

Baca Juga: Massa Penjemput Habib Rizieq Meninggalkan Bandara Soekarno Hatta, Sejumlah Fasilitas Umum Rusak

Bahkan, ia juga meminta aparat kepolisian untuk tidak berlebihan dalam melakukan pengamanan. Justru HRS harus dilindungi, dan tetap perketat protokol kesehatan.

3. Sejumlah tokoh nasional ucapkan selamat datang kepada HRS

Ucapan selamat datang dari sejumlah tokoh nasional berdatangan untuk Habib Rizieq Shihab, seperti Fadli Zon, Fahri Hamzah, Musni Umar, Hidayat Nur Wahid, dan lain sebagainya.

“Selamat datang kembali Habib Rizieq Shihab smg semua berjalan aman n lancar. Terima kasih P @mohmahfudmd atas pernyataan simpatik termasuk bagi para penjemput HRS. Beginilah seharusnya pernyataan pemerintah,” tulis Fadli Zon dalam akun twitternya, Selasa, 10 November 2020.

Baca Juga: Tergeletak dan Tewas saat Sambut Rizieq Shihab, Sempat Ditutupi Koran Jenazah Sotong Kini Diautopsi

Baca Juga: Ade Londok Sudah Minta Maaf, Malih: Orang Minta Maaf Ya Gue Maafin

Baca Juga: Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky Positif Covid-19: Saya Berjanji untuk Mengisolasi Diri

4. Tiba di bandara lebih cepat dari perkiraan jadwal

Habib Rizieq Shihab sebelumnya diperkirakan tiba di bandara pada pukul 09.00 WIB, seperti dilansir dari twitter resmi FPI.

Namun ternyata, ia tiba lebih awal ke tanah air, yakni pada pukul 08.35 WIB di bandara Soekarno Hatta.

5. Satu-satunya tokoh yang dijemput jutaan umat tanpa instruksi dari siapapun

Habib Rizieq Shihab disebut-sebut sebagai satu-satunya tokoh yang dijemput jutaan umat tanpa instruksi dari siapapun menurut FPI.

Diketahui, kepulangan pendiri FPI tersebut dijemput oleh jutaan pendukung dan simpatisan yang memenuhi terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta.

Baca Juga: Bela-Belain Sambut Rizieq Shihab, Lansia Bernama Sotong Tiba-Tiba Jatuh dan Langsung Meninggal Dunia

Baca Juga: Video Preview BTS Goes Retro V Minum Yakult yang Unik dan Jimin BTS Jadi Sorotan ARMY

Baca Juga: Berkah Rizieq Shihab? Garuda Indonesia Gratiskan Biaya Refund Tiket Imbas Lalin ke Bandara Lumpuh

6. Keyword yang berhubungan dengan HRS menempati jajaran trending twitter

Seharian ini, jajaran trending topik di jejaring media sosial tak lepas kaitannya dengan nama Habib Rizieq Shihab.

Mulai dari tagar #WelcomeBackIBHRS, #ApaKabarFirzaHuzein, Bandara, Merinding, #nyusahin, Masya Allah, hingga Petamburan.

7. Jutaan umat rela jalan kaki berkilo-kilo meter untuk penjemputannya

Jutaan massa yang tergabung dalam organisasi FPI, diketahui rela jalan berkilo-kilo meter demi menyaksikan kepulangan pemimpinnya.

Baca Juga: Sambut Habib Rizieq Shihab Pulang, Habib Novel Alaydrus: Alhamdulillah, Beruntung Mencintai Beliau

Baca Juga: Habib Rizieq Shihab Tiba di Indonesia, Fahri Hamzah: Mengapa Pimpinan Negara Tak Ikut Suka Cita?

Baca Juga: Babak Baru, 2 Akun Penyebar Video Syur Mirip Gisel Sudah Ditutup, Polisi: Jejak Digital Tak Hilang

Terutama massa yang menggunakan kendaraan pribadi seperti mobil dan sejenisnya, harus berjalan kaki sekitar lima kilometer dari Gerbang Tol Cengkareng ke terminal 3 Bandara Soetta.

8. Kepulangan HRS menimbulkan kemacetan parah

Karena kepulangan Habib Rizieq Shihab yang diwarnai sejumlah besar umat, alhasil sejumlah ruas jalan terpaksa harus mengalami kemacetan parah.

Wilayah yang terkena imbas kemacetan parah adalah tempat penjemputan HRS di sekitar tol akses menuju Bandara Soetta, dan daerah sekitar kediamannya di Petamburan.

Baca Juga: Jin, RM, dan J-Hope BTS Bagikan 'Sisi Gelap' Pada Dirinya, Begini Cara Ketiganya Atasi Hal Tersebut

Baca Juga: BREAKING NEWS: Habib Rizieq Shihab Tiba di Bandara Soekarno Hatta

Baca Juga: Habib Rizieq Shihab Pulang, Ada Pesan dari Mahfud MD ke Aparat 'Awas Jangan Terlalu Berlebihan'

9. Jadwal penerbangan di Bandara Soetta delay dan reschedule

Dampak dari macetnya tol akses menuju Bandara Soekarno Hatta karena kerumunan massa yang menyambut kepulangan Habib Rizieq Shihab, membuat penumpang terpaksa menunda keberangkatan perjalanannya.

Alhasil, pihak dari maskapai penerbangan pun menggratiskan biaya bagi para penumpang yang ingin melakukan reschedule penerbangan.

10. Sejumlah agenda sudah menanti HRS di tanah air

Kepulangan Habib Rizieq Shihab ke tanah air, sudah dinanti sejumlah agenda yang cukup padat.

Baca Juga: Bingung Cari Cara Menghilangkan Ketombe? 4 Trik Ini Efektif Atasi Permasalahan Kulit Kepala

Baca Juga: 3 Fakta Menarik Zodiak Aquarius, Dikenal Rela Mengorbankan Apapun Demi Kekasihnya

Baca Juga: Mengharukan, Fahri Hamzah Kenang Tulisan Lama yang Ditulisnya Spesial Sambut Hari Pahlawan

Di antaranya ia akan menghadiri perayaan Maulid Nabi, meresmikan pembangunan Masjid Al-Markas Al Islamiah di pesantren agrikultur di Megamendung, serta menikahkan putri keempatnya, Najwa Shihab, pada akhir pekan ini.

11. Meski pernah terlilit banyak kasus hukum, pribadinya tetap dicintai para umat

Habib Rizieq Shihab diketahui pernah memiliki sederet kasus hukum yang menjeratnya. Setelah berkali-kali batal pulang, ia akhirnya kembali ke Indonesia setelah sekitar 3,5 tahun berada di Arab Saudi.

Imam Besar FPI tersebut tercatat setidaknya memiliki tujuh perkara kasus hukum, di antaranya seperti kasus dugaan pencemaran nama baik Soekarno, penodaan Pancasila, hingga kasus konten pornografi.

Baca Juga: Kim Taehyung! V BTS Lagi-Lagi Luluhkan Hati ARMY Rusia, Dinobatkan Artis Solo Favorit, EXO Kalah!

Baca Juga: Tayangan Acara Trans TV Selasa 10 November 2020, Ada Dirty Grandpa dan American Ulta Malam Ini

Baca Juga: 5 Puisi Bisa Dibaca untuk Generasi Muda Peringati Hari Pahlawan 2020, 'Apa Makna Memanggul Senjata'

Namun, pengacara Rizieq mengungkapkan bahwa seluruh perkara yang menimpa HRS sudah diberhentikan penyelidikannya usai polisi menerbitkan surat penghentian penyidikan perkara (SP3).

Meski banyak kasus hukum yang menimpanya, jutaan umat tetap setia dan mencintai Habib Rizieq. Dibuktikan dengan membludaknya massa dalam menyambut kepulangannya di tanah air.***

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah