I Wayan Koster: Bali Memberikan Penguatan Perajin Bahan Baku Minuman Fermentasi Khas, Menjamin Legalitas

- 22 Februari 2021, 20:58 WIB
Gubernur Bali Wayan Koster - Arak, Brem, Tuak Bali sah diproduksi
Gubernur Bali Wayan Koster - Arak, Brem, Tuak Bali sah diproduksi /Istimewa/ Pemprov Bali

Tetapi, dalam Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 terdapat ketentuan yang mengubah Pasal 12 UU Penanaman Modal tersebut dengan menetapkan minuman beralkohol tidak merupakan bidang usaha tertutup penanaman modal.

"Atas nama Pemerintah dan Krama (Masyarakat) Bali, saya menyampaikan apresiasi dan terima kasih sebesar-besarnya kepada Bapak Presiden Joko Widodo yang telah menerbitkan Perpres Nomor 10 Tahun 2021," paparnya.

Baca Juga: Patut Dicoba! 5 Cara Mudah Turunkan Berat Badan Bagi Usia 40 Tahunan

Oleh karena itu, Perpres tersebut memperkuat keberadaan Peraturan Gubernur Bali Nomor 1 Tahun 2020 tentang Tata Kelola Minuman Fermentasi dan/atau Destilasi khas Bali.

"Bali memberikan penguatan dan pemberdayaan perajin bahan baku minuman fermentasi dan/atau destilasi khas Bali, standardisasi produksi untuk menjamin keamanan dan legalitas, serta kesejahteraan krama Bali," jelasnya. ***

Halaman:

Editor: Yuni

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah