Hari Ini Tambahan Kasus Covid-19 di Jawa Barat Capai 962 Lampaui Jatim, Begini Respon Ridwan Kamil

- 9 Juli 2020, 19:14 WIB
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil kini tengah berjuang menanggulangi krisis Covid-19.*/instagram/@ataliapr
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil kini tengah berjuang menanggulangi krisis Covid-19.*/instagram/@ataliapr /

"Gugus Tugas sedang lakukan tracing-testing kepada keluarga dan warga di sekitar lokasi. #covidjabar," imbuhnya.

Penambahan kasus Covid-19 dari Jawa Barat mengakumulasi tambahan kasus secara nasional yang mencapai 2.657 orang untuk hari ini saja.

 

Baca Juga: Terulang Kembali, ABK Indonesia Ditemukan Tewas karena Dianiaya di Kapal Ikan Berbendera Tiongkok

Juru Bicara Presiden untuk Penanganan Virus Corona di Indonesia, Achmad Yurianto menjabarkan tambahan kasus tersebut berasal dari satu kluster besar.

Achmad Yurianto menyampaikan perkembangan kinerja data kesehatan terkait covid-19, Minggu 5 Juli 2020
Achmad Yurianto menyampaikan perkembangan kinerja data kesehatan terkait covid-19, Minggu 5 Juli 2020 /Covid19.go.id

"Penambahan yang cukup banyak untuk provinsi Jawa Barat didapatkan dari kluster yang sudah selesai kita lakukan penyelidikan epidemiologi," kata Achmad Yurianto.

"Yaitu kluster di Pusat Pendidikan Sekolah Calon Perwira (Secapa) TNI Angkatan Darat," jelasnya.

Baca Juga: Lambat Belanjakan Anggaran, Prabowo Subianto dan Mendikbud Nadiem Makarim Diomeli Presiden Jokowi

Upaya penelusuran tularan virus corona di sana sudah dilakukan sejak Senin 29 Juni 2020 lalu.

Halaman:

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x