Kenapa Kita Harus Makan Buah Setiap Hari?

- 16 Januari 2023, 07:00 WIB
Memakan buah tentu memiliki banyak manfaat bagi tubuh manusia, sehingga banyak praktisi kesehatan yang memberikan saran untuk banyak menyantap buah dan sayuran. Tetapi tak sedikit lho orang yang tidak menyukai buah atau sayuran.
Memakan buah tentu memiliki banyak manfaat bagi tubuh manusia, sehingga banyak praktisi kesehatan yang memberikan saran untuk banyak menyantap buah dan sayuran. Tetapi tak sedikit lho orang yang tidak menyukai buah atau sayuran. /Pixabay
  1. Nanas 

Nanas membantu mengurangi rasa nyeri pada persendian. Nanas merupakan buah tropis dengan daging buah berwarna kuning dan rasa manis yang dapat dikonsumsi dalam bentuk jus atau dimakan langsung. Nanas memiliki berbagai manfaat kesehatan. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Prakarya dan Kewirausahaan Kelas 11 Halaman 49, Kerajinan dari Bahan Limbah

Selain itu, nanas telah digunakan sejak zaman kuno untuk mempercepat penyembuhan luka dan mengurangi proses inflamasi.

Nanas memiliki kadar air 90% dan kaya akan kalium, kalsium, yodium, belerang dan klorin.

Ini juga kaya akan asam, biotin, vitamin B12, vitamin E dan enzim proteolitik yang disebut enzim bromelain. Nanas merupakan salah satu buah yang banyak mengandung enzim bromelain.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Bab 3 Halaman 59 Bagian B, Membahas 5 Soal Esai tentang Berbakti pada Orang Tua

Enzim yang sangat tinggi dalam nanas memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh manusia. Bromelain mengandung enzim kecil amilase, selulase, asam fosfatase dan asam peroksidase. Enzim ini memiliki kemampuan untuk memecah struktur protein yang kompleks sehingga tubuh dapat lebih mudah menyerapnya. 

Itulah banyak alasan kenapa kita harus makan buah setiap hari. Buah yang segar dari toko buah terdekat tentu akan menjaga kesehatan tubuh dengan asupan gizinya. Nah dimanakah tempat membeli buah yang berkualitas.

Salah satu rekomendasi bisa membeli melalui Sayurbox, pada aplikasi belanja kebutuhan dapur ini buah yang dijual tentu mendapat kontrol pengecekan setiap saat, agar buat tetap segar dan berkualitas.

Halaman:

Editor: Khairul Anwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah