5 Kegiatan Seru Akhir Pekan yang bisa Anda Lakukan di Rumah Selama PPKM, Dijamin Tidak Jenuh

- 21 Agustus 2021, 10:45 WIB
Ilustrasi membersihkan rumah.
Ilustrasi membersihkan rumah. /Pixabay/Muhamed_Hassan

Bagi orangtua, ada banyak kegiatan yang bisa dilakukan selama masa PPKM, terutama di akhir pekan.

Kegiatan yang bisa di pilih, di antaranya mengajak anak berolahraga bersama di halaman rumah, menggambar bersama hingga membuat berbagai macam kreasi.

Momen ini juga bisa meningkatkan hubungan orangtua dengan anak jauh lebih erat.

Menonton film bersama

Akhir pekan biasanya banyak dipilih masyarakat, terutama pasangan muda-muda untuk menonton film di bioskop.

Tetapi, selama masa PPKM hampir seluruh bioskop yang ada di tutup. Sebagai gantinya, Anda bisa menonton film di rumah.

Ada banyak pilihan film yang bisa disaksikan. Terutama bagi Anda yang memasang saluran TV kabel.

Bagi Anda yang tidak memiliki TV kabel tidak perlu khawatir. Sejumlah stasiun TV nasional juga menyiapkan berbagai film menarik untuk disaksikan.***

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah