6 Cara Membuat Kulit Menjadi Glowing, Mudah dan Terbukti Ampuh

- 22 Mei 2021, 16:09 WIB
Ilustrasi cara agar kulit glowing.
Ilustrasi cara agar kulit glowing. /Pixabay/Gromovataya

Ini akan mengunci kelembapan ekstra di tingkat permukaan untuk membuat wajahmu terasa halus.

4. Gunakan sunblock setiap hari

Mengenakan sunblock dengan SPF 15 atau lebih, dapat mencegah kanker kulit.

Menjaga kulitmu terlindung dari sinar UV yang berbahaya juga melindungi dari photoaging, yang merupakan proses penuaan kulit.

Baca Juga: Michelle Ziudith Siap Comeback di Sinetron Badai Pasti Berlalu, Warganet Ngaku Tak Sabar

Pastikan untuk mengaplikasikan produk dengan sunblock setiap pagi, bahkan pada hari-hari saat hujan atau langit mendung.

5. Minum lebih banyak air

Kulitmu terdiri dari sel-sel yang membutuhkan air agar berfungsi dengan baik.

Minum air dan memiliki kulit yang sehat sangatlah berhubungan.

Setidaknya satu studi tahun 2015 menyimpulkan ada hubungan yang kuat antara minum lebih banyak air dan memiliki kulit yang lebih sehat.

Halaman:

Editor: Mohammad Syahrial

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah