Termasuk Soal Kelanjutan Kompetisi Sepakbola di Indonesia, PSSI Lakukan Komunikasi dengan APPI

- 11 November 2020, 20:05 WIB
Plt Sekjen PSSI, Yunus Nusi.
Plt Sekjen PSSI, Yunus Nusi. /Dok.PSSI/pssi.org

PR BOGOR - PSSI melakukan pertemuan dengan Asosiasi Pesepakbola Profesional Indonesia (APPI) pada Selasa, 10 November 2020.

Pertemuan antara PSSI dan APPI ini digelar di kantor PSSI, Jakarta dan dihadiri oleh Plt Sekjen PSSI Yunus Nusi dan Ponaryo Astaman sebagai General Manager APPI.

Banyak hal yang dibahas dalam pertemuan ini termasuk soal kelanjutkan kompetisi yang terjadi di Indonesia.

Baca Juga: Komentari Soal Guru Honor yang Tak Dapat Gaji, Pengamat: Pendidikan Harusnya di Titik Strategis

Baca Juga: Joe Biden Jadi Presiden Amerika Tumbangkan Trump, Peringatan dari Dahlan Iskan: Hati-Hati Soal Papua

Baca Juga: Diduga Dibuang, Bayi dengan Ari-ari Masih Menempel Ditemukan di Tumpukan Sampah dan Kali Cililitan

Selain hal tersebut, pertemuan ini juga turut membahas pengembangan pelatih dan yang lainnya.

Pertemuan ini digelar karena PSSI dan APPI adalah mitra dalam hal kemnajuan sepak bola di Indonesia.

Dikutip dari situs resmi PSSI, Yunus Nusi menjelaskan jika pertemuan ini dilakukan setelah keluarnya Surat Keputusan (SK) penundaan kompetisi.

Halaman:

Editor: Aldi Sultan

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah