BMKG Awasi Siklon Tropis Nangka di Laut China Selatan, 23 Wilayah Bakal Terdampak Gelombang Tinggi

- 13 Oktober 2020, 16:47 WIB
BMKG: Awas Gelombang Tinggi, 9 Perairan Indonesia 3 Hari Kedepan
BMKG: Awas Gelombang Tinggi, 9 Perairan Indonesia 3 Hari Kedepan /pexels/koji kamei

Selain itu, masyarakat yang tinggal, serta beraktivitas di pesisir sekitar area tersebut juga harus lebih waspada.

Berikut beberapa hal yang perlu Anda perhatikan ketika akan berlayar di perairan yang berpeluang terjadi gelombang tinggi tersebut.

Baca Juga: Dorong Pergantian Provinsi Jawa Barat Jadi Provinsi Sunda, MPR: Dekati Presiden, Insya Allah Lancar

1. Perahu Nelayan; perlu waspada ketika kecepatan angin lebih dari 15 knot dan tinggi gelombang di atas 1,25 meter

2. Kapal Tongkang; perlu waspada ketika kecepatan angin lebih dari 16 knot dan tinggi gelombang di atas 1,5 meter

3. Kapal Ferry; perlu waspada ketika kecepatan angin lebih dari 21 knot dan tinggi gelombang di atas 2,5 meter

Baca Juga: Buntut Panjang Drama Mematikan Mikrofon yang Dilakukan Puan Maharani, Nikita Mirzani Kini Dilaporkan

4. Kapal Ukuran Besar seperti Kapal kargo atau Kapal Pesiar; perlu waspada ketika kecepatan angin lebih dari 27 knot dan tinggi gelombang di atas 4,0 meter.***

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah