Jokowi dan Gibran Tidak Hadir di Rakernas PDIP Hari Ini, Kenapa?

- 24 Mei 2024, 14:30 WIB
Presiden Jokowi bersama putra sulungnya, Gibran Rakabuming Raka.
Presiden Jokowi bersama putra sulungnya, Gibran Rakabuming Raka. /Foto: Rachman/ANTARA

Baca Juga: PDIP Beri Alasan Tidak Undang Jokowi dalam Rakernas: Kita Undang Orang-orang yang Punya Semangat Demokrasi

Dalam konteks keputusan untuk tidak mengundang Jokowi dan Gibran, Djarot menekankan bahwa yang diundang adalah mereka yang dianggap berjuang untuk menegakkan demokrasi yang jujur, adil, dan konstitusional.

Dia menyatakan, "Oleh sebab itu, yang diundang ini adalah untuk internal partai, yang diundang adalah sahabat-sahabat, para cendekiawan, para akademisi, para civil society, budayawan masyarakat pro demokrasi."

Pada Rakernas V, dipastikan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, akan menyampaikan pidato politiknya. Pidato ini menjadi sorotan karena merupakan pidato politik pertama Megawati setelah Pilpres 2024.***

Halaman:

Editor: Muhammad Rizky Suryana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah