Fakta-fakta Malang Plaza Kebakaran, Video Detik-detik Si Jago Merah 'Ngamuk' Viral di Medsos

- 2 Mei 2023, 11:09 WIB
Malang Plaza Jawa Timur kebakaran pada Selasa, 2 Mei 2023 dini hari.
Malang Plaza Jawa Timur kebakaran pada Selasa, 2 Mei 2023 dini hari. /Instagram/@pemkotmalang

Baca Juga: Kebakaran Gedung Instalasi Farmasi RS Salak Bogor, Api Berhasil Dipadamkan

2. Titik Api Berkurang Pukul 4.30 WIB

Memasuki pukul 4.30 WIB, informasi dari Pemkot Malang, sejumlah titik api di Malang Plaza sudah mulai berkurang.

"Tim damkar masih mencoba memadamkan di area belakang Malang Plaza," demikian keterangan Pemkot Malang.

Baca Juga: Kebakaran RS Salak Bogor, Bima Arya: Tidak Ada Pasien Terdampak

3. Wali Kota Malang Turun ke Lokasi

Wali Kota Malang, Sutiaji, turun ke Malang Plaza untuk memantau langsung proses pemadaman api.

Sutiaji tampak memberikan semangat kepada para petugas pemadam saat menaklukan Si Jago Merah di kawasan pertokoan tersebut.

"Bapak Wali Kota @sam.sutiaji juga sudah berada di lokasi sejak pagi tadi untuk memantau langsung proses penanganan dan memberikan dukungan moril kepada seluruh petugas," tulis akun Instagram @pemkotmalang.

Halaman:

Editor: Citra Nuraini

Sumber: Pemkot Malang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah