Enzo Taruna Akmil Berdarah Prancis, Berjuang Sejak Kelas 3 SMP Demi Mimpinyanya di Korps Infanteri

- 26 Juli 2020, 13:53 WIB
Enzo Zenz Allie, Taruna Akmil Magelang Angkatan 2019.*/Youtube/TNI AD
Enzo Zenz Allie, Taruna Akmil Magelang Angkatan 2019.*/Youtube/TNI AD /

Bercita-cita jadi TNI sejak kecil

Enzo Zenz Allie, Taruna Akmil Magelang Angkatan 2019.*/Youtube/TNI AD
Enzo Zenz Allie, Taruna Akmil Magelang Angkatan 2019.*/Youtube/TNI AD

Enzo sudah memiliki cita-cita untuk menjado TNI sejak kecil, masih anak-anak. Mimpinya terus dia pupuk dari tahun ke tahun.

Bahkan memasuki kelas 3 SMP, Enzo mengaku sudah berlatih keras, latihan fisik, ranang, mengikuti tes psikologi, dan atletik. Hal itu dia sadari betul ketika masuk dalam pendidikan Akmil harus memiliki bekal fisik dan mental yang cukup.

"Pertama masuk Akmil niat dari kecil, pengenn jadi TNI. Kelas 3 SMP sudah latihan, renang, atletik terus psikologi sudah persiapan. Karena mau jadi Akmil dibutuhkan persiapan panjang," kata Enzo.

Baca Juga: Kenang Kisah Sandiaga Uno Jadi Pengusaha Usai Alami 'Kecelakaan', Berpesan Millenila Jangan Menyerah

Mengikuti pola pendidikan di Akmil

Enzo Zenz Allie, Taruna Akmil Magelang Angkatan 2019.*/Youtube/TNI AD
Enzo Zenz Allie, Taruna Akmil Magelang Angkatan 2019.*/Youtube/TNI AD

Kini Enzo sudah menjadi Taruna Akmil. Dia pun menceritakan kunci sukses menjalani pendidikan di sana adalah dengan mengikuti semua instruksi senior dan pengasuh.

Semua arahan dan bekal yang diberikan pengasuh berguna saat masuk ke angkatan masing-masing, baik di darat, udara, dan laut.

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: TNI AD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah