Hendak Ngebor Air Bersih di Kedalaman 75 Meter, Warga Sulawesi Selatan Justru Temukan Gas

- 11 Juli 2020, 07:37 WIB
ILUSTRASI gas bumi.*/DOK PR
ILUSTRASI gas bumi.*/DOK PR /

Atas temuan itu, Rahmat menyebut, pihaknya sudah melaporkan ke pihak terkait agar segera mendapatkan perharian serius dan ditindaklanjuti sebagaimana mestinya.

Artikel ini telah tayang di Jurnalpalopo.pikiran-rakyat.com dengan judul 'Warga Kabupaten Luwu Digegerkan Penemuan Gas Saat Pengeboran Air Bersih'.

Sehinggga dengan demikian tidak ada dampak buruk yang bisa mengancam warga sekitar atas adanya kandungan gas di desanya.

Terlebih, Rahmat meminta warga sekitar untuk tidak mendekati sumber kandungn gas tersebut sebelum ada tindakan resmi dari pihak terkait.

Baca Juga: Dinda Hauw dan Rey Mbayang Resmi Menikah, Tak Pernah Ketahuan Pacaran Ternyata Lakukan Taaruf

"Kita sudah laporkan, masyarakat juga telah diimbau untuk tidak mendekati wilayah pengeboran sebelum ada keterangan resmi dari pihak terkait," tuturnya.***(Naswandi/Jurnal Palopo/PRMN)

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: Jurnal Palopo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah